Aktivis Kudu Nulis, Titik!

Selasa, 07 Desember 2010


Sebuah penekanan buat para aktivis, bahwa idealisme tidak hanya bisa diwujudkan dalam sikap dan perbuatan. Idealisme bisa diwujudkan dalam sebuah karya tulisan. Dengan tulisan itulah, para aktivis dapat menyuarakan isi hatinya.

Nah... ngomong-ngomong soal menulis, pada posting kali ini perlu saya sampaikan pada sobat aktivis semua, " bahwa menulis itu ada rulesnya ".

" Kenapa musti ada rules? Padahal nulis tinggal nulis. "
, sabar sob... saya jelasin nih ya

Rules berfungsi sebagai kontrol atas apa yang kita tulis. Tanpa kontrol, maka kita akan kebablasan. Apalagi pemerintah memiliki aturan perundangan yang menaungi masalah publikasi tulisan, khususnya di media online. Jadi... biar ndak ada masalah yang ngganjel di belakang hari, lebih baik mengantisipasi.

Sampai sini dulu deh, ntar dilanjutin lagi pada posting berikutnya mengenai tips menulis.

Salam Perjuangan,

Mas Nugroho

Tidak ada komentar: